
Cara menggunakannya, ketika akan membuat flashdisk read only jalankan USB WriteProtector (dengan menjalankan file UsbWriteProtect.exe), jalankan software ini dan set ke USB write protection ON. Baru setelah itu masukkan flashdisk-nya, dan jika sebelumnya flashdisk sudah terpasang pun harus dicabut terlebih dahulu baru dicolokkan kembali agar software ini bisa bekerja. Dan ketika akan membuka proteksi read-only, set ke USB write protection OFF baru colokkan kembali flahsdisknya dan ini pun akan berpengaruh ketika pada pencolokkan flashdisk berikutnya.
diaktifkan untuk menghindari virus yang melakukan pengcopian diri secara otomatis ke flashdisk.
Untuk Mendapatkannya Download dari sini
1 komentar:
Bagus Nih Artikelnya... Perbanyak lagi dunks..
Posting Komentar